✨
✨
✨
Visi & Misi
Visi
"MENJADI UNIVERSITAS YANG UNGGUL DI JAWA TIMUR PADA TAHUN 2028"
Misi
Menyelenggarakan Tri Dharma Perguruan Tinggi yang efektif, inovatif, dan berkelanjutan.
Menyelenggarakan pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat yang berkualitas dan relevan dengan kebutuhan pembangunan nasional serta perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
Menyelenggarakan tata kelola Universitas berbasis budaya mutu
Meningkatkan tata kelola Universitas yang transparan, akuntabel, dan partisipatif dengan mengedepankan budaya mutu dalam setiap aspek penyelenggaraan pendidikan tinggi.
Memperluas jejaring dengan stakeholder.
Membangun dan memperluas jejaring kerja sama dengan berbagai pihak, baik di tingkat nasional maupun internasional, untuk mendukung pengembangan Universitas dan peningkatan kualitas lulusan.
